Assalamualaikum teman-teman, kali ini teteh mau share resep onde-onde yang cantik banget, Onde-onde ini rasanaya enak nbanget dan cara buatnya juga mudah banget, anak-anak dan keluarga di rumah pasti suka. Penasaran bagaimana cara membuatnya? Langsung simak aja resep berikt ya teman-teman
Bahan-bahan
Bahan Isi :
- 150 gr Kacang Hijau
- ½ sdt Garam
- 150 gr Gula Pasir
- 65 ml Santan Instan
- 60 gr Susu bubuk
Bahan Kulit
- 2 buah kentang
- 75 gr Gula Pasir
- 1 sdm Mentega
- 250 gr Tepung Ketan
- 150 ml Air
- Pewarna makanan
- Wijen
- Minyak untuk menggoreng
Resep ini menghasilkan sebanyak 27 buah onde
Bahan Isi :
- 150 gr Kacang Hijau
- ½ sdt Garam
- 150 gr Gula Pasir
- 65 ml Santan Instan
- 60 gr Susu bubuk
Bahan Kulit
- 2 buah kentang
- 75 gr Gula Pasir
- 1 sdm Mentega
- 250 gr Tepung Ketan
- 150 ml Air
- Pewarna makanan
- Wijen
- Minyak untuk menggoreng
Resep ini menghasilkan sebanyak 27 buah onde
- RESEP ANTI GAGAL , CARA MEMBUAT ONDE-ONDE ISI KACANG HIJAU
- Cara Membuat Kue Onde Onde Isi Coklat How to Make Onde Onde Pie
- GAK NYANGKA PUNYA SINGKONG BISA JADI BOLA BOLA SINGKONG ISI GULA MERAH LUMER , SELEZAT INI
Cara membuat
- Rebus kacang hijau yang sudah direndam dan dikupas kulitnya.Tambahkan sedikit garam, rebus hingga kacang hijau melunak dan airnya menyusut
- Kemudian masukkan santan, gula pasir dan susu bubuk. Aduk hingga merata lalu simpan dan dinginkan
- Kemudian kita akan membuat kulitnya, siapkan 2 buah kentang yang sudah dipotong dadu. Lalu rebus hingga kentang empuk
- Lalu bagi adonan, dan beri pewarna makanan sesuai selera. Ambil sedikit adonan, lalu pipihkan dan beri isian kacang hijau tadi
- Kemudian bulatkan dan baluri permukaan kulitnya dengan wijen
0 komentar:
Posting Komentar