- 250 gr tepung terigu ( pake protein tinggi lebih bagus jadi tidak mudah sobek )
- 1/2 sdt garam
- 2 sdm tepung tapioka
- 2 sdm minyak
- 1 butir telur
- 600 ml air
Bahan isian sayur :
- 2 sdm margarin
- 1 siung bawang merah, dicincang
- 3 siung bawang putih, dicincang
- 1 buah wortel, potong dadu
- 2 buah kentang, potong dadu
- 10 buah buncis, potong kecil-kecil
- 2 batang seledri, cincang
- 250 ml kaldu ayam
- 1 sdt penyedap rasa
- 1 sdt garam
- 1/2 sdt lada bubuk
- 4 sdm tepung terigu
Pelapis:
- 2 butir telur
- 250 gr tepung roti, dihaluskan
Resep yang mungkin kalian suka:
Cara membuat:
- campurkan semua bahan kulit, lalu aduk rata dan saring ya.
- celupkan wajan kwalik ke adonan lalu panaskan
- sekarang panaskan margarin, tumis bawang putih dan bawang merah hingga harum.
- masukkan wortel dan kentang
- masukkan air buncis dan seledri aduk rata.
- masukkan kaldu ayam dan seasoning aduk rata. terakhir masukkan tepung terigu, masak hingga mengental.
- ambil kulit risol, beri isian lalu lipat dan gulung
- masukkan ke kocokan telur,
- gulingkan ke tepung roti.
- goreng deh hingga kuning keemsan
Untuk resep lebih lengkapnya kalian bisa lihat video di bawah ini
0 komentar:
Posting Komentar